Assalamualaikum Wr. Wb.
Selamat Pagi Ka, ijin melaporkan terjadi kelalaian sopir MBG yang mengakibatkan Luka berat dan luka ringan siswa SDN 01 Kel.Kalibaru Kec.Cilincing Jakarta Utara.
Waktu Kejadian :
– Hari :Kamis
– Tanggal : 11 Desember 2025
– Jam : 06.39 WIB
TKP :
– SDN Kalibaru 01 Pagi, Jl. Kalibaru Timur IV RT. 010/013 Kel. Kalibaru Kec. Cilincing Jakarta Utara.

Hadir Cek TKP :
1. Kapolres Metropolitan Jakarta Utara Erick Frendriz. Sik, Msi
2. Wakapolres Metro Jakarta Utara James H.Hutajulu, Sik, Sh, Mh, Mik
3.Kapolsek Cilincing AKP Bobi Subasri, S.T.K, S.I.K
4. Panit Reskrim Iptu Chandrawan Lumban Gaol, SH
5. Kanit Samapta AKP Edi Santosa, SH
6. Kanit Binmas Ipda Sugeng, SE
7. Kapolsubsektor Kalibaru Aiptu Budi Kurniawan (Pawas)
8. Piket Opsnal Reskrim
9. Piket Intelkam
10. Piket Samapta
11. Piket Binmas
Pelaku/Sopir MBG :
Adi Irawan, Jakarta, 12-6-1991, Isoam, RT. 02/01 Kel. Kalibaru Kec.Cilincing Jakarta Utara
Kronologi :
– Jam 06.30Wib para siswa-siswi sedang di lapangan SDN 01 Kalibaru untuk mengikuti kegiatan Literasi membaca, kemudian tiba-tiba masuk mobil MBG dengan menabrak/menerobos Pagar pintu SD01 sehingga menabrak siswa-siswi tersebut yang ada dilapangan.
Adapun ada 20 yang luka2 rincian 19 orang siswa dan 1 guru yang ditabrak ada di Rsud Cilincing dengan data sbb
1. Hafis
2. Dita
3. Weren (dirujuk di Rs Koja/memar kepala dan lengan)
4. Alfaro (Luka Parah)
5. M. Filio (dirujuk ke RSUD Koja/robek dikepala)
6. Bagus
7. Ahmad Fauzan
8. Kansa (Dirujuk di Rs Koja/tulang lengan retak)
9. Salsa
10. Dian
11. Anisa Putri
12. Surya
13. Bpk. H. Maryono (Guru, kaki retak/rujuk ke Rs Koja)
14. Siti Fadilah
15. Zahra Nabil
16. Rey
17. Abdul Rahman
18. Yuda
19. Aditya Pradipta
20. Maulana Aufar (di puskesmas cilincing namun sudah pulang)
5 orang dirujuk ke Rs Koja , 14 di Rsud Cilincing dan 1 orang di Puskesmas Cilincing an.Maulana (sudah pulang)
Catatan :
– Sopir saat ini diamankan jajaran Polsek Cilincing Jakarta Utara
– Mobil Mbg adalah milik SPPG Cilincing Kalibaru I. Jl. Kalibaru Timur VIII RT. 010 RW. 003 Kel. Kalibaru Kec. Cilincing Jakarta Utara yang dikelola Yayasan Darul Esti Sumidah, Kepala SPPG : Sahrul Gunawan Siregar tlp. 081269039901
Demikian yang dapat kami laporkan
Terima kasih
KAPOLSEK CILINCING
AKP BOBI SUBASRI, S.T.K, S.I.K



